Kategori "Umum"
-
Walaupun Sederhana, Peregangan Ada Banyak Manfaat
Melakukan peregangan nan sederhana ternyata ada banyak manfaatnya. Berikut ini beberapa manfaat dari melakukan gerakan peregangan di antaranya yaitu: Mampu mengurangi rasa stres, karena dengan melakukan peregangan dapat menstimulasi otot-otot tubuh menjadi lebih santai dan membantu mengurangi rasa stres. Mengindari cedera, karena dengan melakukan peregangan dapat memaksimalkan vitalitas dan gerak tubuh lebih mudah beradaptasi dengan gerakan yang tiba-tiba. Memperbaiki metabolisme tubuh, karena dengan peregangan dapat . . .
Marhaban Ramadhan
Segenap kaluarga besar Madrasah Ibtidaiyah (MI) Al-I’anah mengucapkan Marhaban Bulan Ramadhan. Mari, kita sempatkan diri untuk mengevaluasi pribadi dan intropeksi diri di bulan Ramadhan kali ini. Dalam setiap sempat di beberapa saat walaupun sejenak. Sebab, masih ada luang rasa dan ruang ucap yang perlu diisi maaf dan syukur kepada Allah SWT. Serta, selamat menunaikan ibadah puasa bulan Ramadhan. Semoga Allah SWT senantiasa memberkahi setiap usaha dan do’a kita semua. . . .
Jaga Kebersihan Lingkungan dengan Langkah Antisipasi 3M Plus
3M Plus adalah tindakan yang dilakukan secara teratur untuk memberantas jentik nyamuk ataupun nyamuk demam berdarah. Salah satu jenis hewan yang mampu menularkan virus dengue ke tubuh manusia melalui gigitan kecilnya ke dalam kulit. Dari virus tersebut dapat mengakibatkan manusia terjangkit penyakit demam berdarah atau biasa disingkat penyakit DBD atau DB. Langkah antisipasi 3M tersebut yaitu menguras tempat penampungan, menutup tempat penampungan air dan memanfaatkan ataupun mendaur ulang barang bekas. Di samping itu, ada poin . . .
Kegigihan Ibu Kartini yang Menyungguhi dengan Keyakinan
Seorang putri Indonesia yang cukup lantang dalam memperjuangkan hak perempuan Indonesia di masa penjajahan. Sehingga, atas perjuangannya tersebut, namanya diperingati dalam penanggalan di kalender nasional, tepatnya pada tanggal 21 April. Sang putri itu bernama Raden Ajeng Kartini. Lahir di Kota ukir Jepara, pada 21 April 1879 dari keluarga priyayi. Karena sang ayah merupakan bupati Jepara. Garis keturunan kebangsawanan tersebut, oleh Kartini dimanfaatkan dengan baik. Seperti kesempatannya untuk menjajaki pendidikan formal di . . .
Sidebar
Ke Atas